Era Husni Irham KPU Kerinci Simulasi Pemungutan, Perhitungan Suara Dan Penggunaan Sirekap Pemilihan Umum Februari 2024

Laporan : Merliyah

Selasa, 30 Januari 2024

Kilas, Kerinci Jambi – Bertempat di Grand Hotel Kerinci, KPU Kabupaten Kerinci, Gelar Acara simulasi pemungutan dan perhitungan suara serta penggunaan sirekap pada pemilihan umum tahun 2024.

Beberapa tamu undangan yang hadir diantaranya, Pj. Bupati Kerinci yang diwakili oleh Asisten I, Kejaksaan Negeri Sungai Penuh yang dalam hal ini diwakili oleh Kasi Intel Kejari Sungai Penuh, Satuan Polisi Pamong Praja (SATPOL-PP), POLRES Kerinci, Bawaslu Kabupaten Kerinci, Kesbangpol Kabupaten Kerinci dan juga beberapa Organisasi Media online serta partai politik.

Dalam penyampaian singkat POLRES Kerinci dan SATPOL-PP nyatakan kesiapannya dalam menjaga dan menertibkan Pemilu tahun 2024.

Sementara itu, Dalam sambutannya Ketua KPU Kerinci, Husni Irham, menyampaikan harapan besar terhadap pemilu 2024 ini.

Saya berharap Pemilu serentak 2024 yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat ini menjadi pemilu yang Damai dan aman, ” Harap, husni

Editor : Redaksi.

Baca Juga

Mau Nonton Serunya Bola Voly Hadir Di Turnaman HUT Karang Taruna Desa Bajak II Benteng Ke-17 Tahun 2024, Ini Kata Kades Ajis Ran

Laporan : Anel Yadi Senin, 15 September 2024 Kilas, Bengkulu Tengah – Memperingati hari ulang …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *