Bupati Kaur Lismidianto Menerima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Perwakilan BPKP Provinsi Bengkulu, Berikut Penjelasannya

Laporan : Tasman. P

Kamis, 2 Februari 2022

Kilas, Bengkulu Kaur – Pemerintah kabupaten Kaur yang dipimpin Bupati  H. Lismidianto, S.H, menerima kunjungan kerja  perdana  Kepala Kantor  Badan Pengawasn Keuangan dan Pembangunan provinsi Bengkulu (BPLP), bertempat di Ruang kerja Bupati, sekitar pukul 9 : 30, Wib, hari kamis (2/2/2023).

Kesempatan ini, Rusddi Sofyan, AK.MM,  selaku Kepala BPKP provinsi Bengkulu mengatakan, kunjungan perdana dilakukan bersama rombongan tahun 2023 ini, untuk bersilaturahmi dan mendorong peningkatan kapabilitas menuju level 3 untuk meningkatkan keuangan dan pembangunan, serta peningkatan tata kelola keuangan pemerintah kabupaten kaur dan Pemerintahan desa.

Kita siap membantu untuk meningkatkan kapabalitas pengelolaan keuangan, guna untuk meningkatkan kemajuan tata kelola keungan pemerintah kabupaten dan Desa di Kaur,” ungkap Rusddi Sofyan.

Sementara itu, Bupati  Kaur H.lismidianto, S.H, berharap kepada Badan pengawasan keungan provinsi  (BPKP) untuk siap selalu menjalin koordinasi dan komunikasi, agar semua bisa berjalan dengan sinergi  Sesuai dengan apa yang di harapankan pihak daerah.

Kami sangat mengharapkan pihak BPKP untuk terus memberikan bimbingan kepada kabupaten Kaur. Sehinga dapat mendorong peningkatan  kapabilitas menuju ke level 3 dalam meningkatkan keungan pemerintah kabupaten maupun pemerintah Desa,” tutur Bupati

Editor : Redaksi.

Baca Juga

H. Hazadin, Himbau Warga Menghibahkan Hak Suaranya Untuk Arie – Sumarno Di Atas 85% Pilkada Bengkulu Utara 2024, Ini Tujuannya

Laporan : Edi Yanto Kamis, 12 September 2024 Kilas, Bengkulu Utara – Tokoh masyarat H. …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *